Magetan - Anggota Koramil 0804/09 Sukomoro bersama Polri Stanbay dan siaga di padepokan PSHT Magetan.Kegiatan Pengesahan malam ini diikuti sekitar 236 orang warga baru PSHT, dari Ranting magetan,ranting panekan dan Ranting plaosan, Kamis (27/08/2020).
Dinginnya malam serta kencangnya angin tak menggoyahkan rasa semangat anggota Koramil 0804/09 sukomoro dalam melaksanakan pengamanan pengesahan warga baru PSHT ini, terbukti dari pancaran mata serta keceriaan wajah yang di sinarkan dari wajahnya,lembutnya angin yang menyentuh kulit terasa mrinding karena dinginnya malam,namun semangat didada tetap terjaga.NKRI harga mati.
Demi menjaga agar terjaganya suasana yang kondusif anggota Koramil 0804/09 sukomoro rela berjaga di pinggir pinggir jalan di sepanjang warung depan padepokan PSHT. Dengan beralaskan karpet dan secangkir kopi yang setia menemaninya.agar tidak jenuh dalam menunggu kegiatan pengesahan warga baru PSHT anggota Koramil 0804/09 sukomoro memanfaatkan warga yang berada di warung kopi di ajaklah ngobrol untuk menambah jaring komunikasi, karena itu juga salah satu bentuk komsos dan silaturohmi terhadap warganya."Ungkapnya.
Malam ini yang memberikan wejangan ke anggota baru PSHT Komandan Kodim 0804 magetan Letkol Inf Ismulyono Tri widodo S.I.P yang intinya : Puji syukur alkhamdulilah kita di berikan keselamatan sehingga pada malam hari ini kita dapat hadir dalam rangka pengesahan Warga Baru cabang Magetan tahun 2020. Dengan adaptasi Kebiasaan Baru untuk memayu hayuning Bawono jalinan Persaudaraan yang dipenuhi rasa asih asuh dengan rasa saling menyayangi dan menghormati serta tanggung jawab,persaudaraan dengan tidak memandang siapa Aku siapa Kamu dan dilandasi dengan tidak memandang derajat pangkat suku agama, Pada kesempatan ini kita jadi satu dalam rangka pengesahan Warga Baru semoga dikarunia Allah subhanahu wa ta'ala juga dan ridho Allah sehingga marilah kita sama-sama bermunajat memanjatkan rasa bersyukur sebab hanya karena Ridhonya kita bisa melaksanakan kegiatan pengesahan calon warga baru.
Kami selaku komandan Kodim 0804 Magetan mengucapkan selamat kepada seluruh calon warga PSHT yang telah menyelesaikan pendidikan pelatihan di tingkat ranting masing-masing sehingga pada malam hari ini Insya Allah akan disahkan menjadi warga psht dengan lancar aman selamat sampai acara selesai.
pada malam hari ini saya sangat berharap,harapan saya kalau PSHT merupakan salah satu perguruan dimana mengajarkan kesetiaan serta mengutamakan dan Budi Luhur,ajak seluruh warga psht untuk memperkokoh persatuan berpartisipasi mengisi kemerdekaan ini dengan prestasi rasa persaudaraan dengan mengamalkan pilar kebangsaan Pancasila undang-undang dasar.Pesan saya kepada calon Warga baru setelah disahkan menjadi warga PSHT tidak sekali-kali menodai persaudaraan Setia Hati Terate. By(R.09).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar