Halaman

Selasa, 22 Mei 2018

Babinsa dan Babinkamtibmas Polsek Sukomoro monitoring Pendataan ulang Program Keluarga Harapan (PKH)

Sukomoro , bertempat di balai Desa Sukomoro Kecamatan Sukomoro telah di Laksanakan pendataan ulang ( PKH  ) program keluarga harapan yang di adakan oleh dinas sosial dari kabupaten magetan untuk menwalidasi data atau mendata peserta pkh yang ada di ds sukomoro .

Serka Sunardi Babinsa Sukomoro bersama Babinkamtibmas Bripka Sutarjo menghadiri kegiatan  pendataan ulang calon peserta program keluarga harapan , dengan ini membuktikan kerjasama antara Apwil ( kepala ds ,  Babinsa
dan Babinkamtibmas) dalam membina desa yang menjadi tanggung jawabnya. Untuk menyikapi perintah Danramil 0804/09 Sukomoro Kapten Infanteri Suprianto, Babinsa selain menghadiri kegiatan di desa binaan sebagai upaya deteksi dini dalam memantau kegiatan pendataan peserta program keluarga harapan yang ada di ds sukomoro kab magetan

Dalam rangka pendataan persyaratan calon peserta ( pkh ) program keluarga harapan , dari dinas sosial kab magetan mengucapkan trimakasih kepada kepala desa  , babinsa  dan babinkamtibmas telah memantau jalannya kegiatan pendataan ulang calon peserta program keluarga harapan  kehadiran anggota Koramil  Sukomoro dan polsek sukomoro dalam rangka pelaksanaan atau mendata ulang program keluarga harapan yang dilaksanakan di kantor desa sukomoro serta masyarakat Sukomoro  

Dari dinas sosial kab magetan dengan di adakan pendataan ulang supaya data yg di ajukan dari pemerintah desa sukomoro harus sesuai , maka dari itu calon peserta harus menbawa ktp asli dan foto copy kk yang akan di data oleh panitia dari dinas sosial dari kab magetan

Bantuan Progran keluarga harapan merupakan program pemerintah untuk mengurangi kemiskinan yang di bayarkan setiap tiga bulan sekali oleh masyarakat yang kurang manpu.  maka data tersebut harus di data ulang yang telah di ajukan oleh pemerintah desa sukomoro.  adapun tujuan PKH tersebut bertujuan untuk meringankan beban warga masyarakatnya yang mempunyai tanggungan keluarga seperti ibu hamil, anak balita yang kurang mampu sehingga kedepannya bisa diperhatikan pemerintah.

Serka Sunardi  Babinsa Sukomoro menjelaskan Dalam pelaksanaan kegiatan di Desa Babinsanya  selalu memonitor kegiatan tersebut  sehingga kehadirannya selalu di harapan masyarakat di desa Binaannya (TSR)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar